Jun 27, 2016

Google, Youtube dan Facebook berencana Akan Menghapus Video Ektrem

Berita Teknologi - Sebagaimana kita ketahui bahwa ketiga perusahaan multinasional tersebut telah memiliki banyak video didalam media platform mereka, namum mereka tidak mampu mengawasi konten yang beredar secara bebas.

Mereka hanya bisa mengetahui konten yang negatif ketika ada pengguna yang melapor saja, yang dianggap oleh pengguna lain itu tidak layak untuk ditonton. Namun kini Google dan Youtube Serta Facebook tidak akan hanya menunggu laporan dari penggunanyam, mereka akan lebih proaktif untuk mengawasi konten miliknya.
Hari ini mereka sendiri langsung mengecek kedalam server mereka dan akan menghapus video yang ditemukan memiliki konten yang ektrimis terutama masalah dengan isis.

Kini telah dilaporkan bahwa mereka telah mempunyai script atau aplikasi khusus yang akan mendeteksi setiap video yang pengguna upload, dan akan menghapus langsung video atau menahan video agar tidak di upload jika berkaitan dengan hal - hal yang ektrimis seperti Video Isis atau video yang memiliki konten serupa.

Video yang sudah pernah diunggah dan dihapus juga akan dideteksi oleh system kemudian akan di tandai untuk tidak ditampilkan lagi oleh google atau youtube. System apa yang mereka pakai, Google dan Facebook tidak berbicara terlalu jauh tentang ini.
BACA JUGA : Perusahaan China Tencent Akuisisi SuperCell "Induk Clash of Clans"
Namun ada beberapa orang yang berspekulasi bahwa google dan facebook akan melakukan filtering pada server utama yang mereka miliki kemudian akan menghapus atau menahan pengguna untuk tidak mengupload video jika berisi konten yang tidak layak di tonton oleh pengguan lain.


Terimakasih sudah membaca artikel "Google, Youtube dan Facebook berencana Akan Menghapus Video Ektrem"
Comments
0 Comments

0 komentar:

www.ayeey.com www.resepkuekeringku.com www.desainrumahnya.com www.yayasanbabysitterku.com www.luvne.com www.cicicookies.com www.tipscantiknya.com www.mbepp.com www.kumpulanrumusnya.com www.trikcantik.net